
Menurut
berita dari majalah Newtype, telah ada project baru dari anime Puella
Magi Madoka★Magica yang kemudian diberitakan kembali lewat situs http://otanews.livedoor.biz/archives/51836558.html
bahwa project baru berupa 3 movie, 2 movie pertama merecap TV series
yang sudah tamat, dan movie terakhir merupakan lanjutan dari TV series
tersebut.
0 comments:
Post a Comment
thank's buat yg memberi komentar . . . .